Home » , , » Resep Masakan Kue Pisang

Resep Masakan Kue Pisang

Written By Unknown on Friday, October 18, 2013 | 7:31 AM

Resep Masakan - Kali ini akan memberi Resep Masakan Kue Pisang, Kue Pisang sangat di sukai banak orang, karena memang hanya berbahan dasar tepung dan pisang. Rasanya sangat manis, enak dan juga lezar. Banyak Sekali Kue Pisang ini di sajikan dalam keluarga sebagai makanan pengganti cemilan maupun makan untuk para tamu. Cara Membuat Kue Pisang ini juga tergolong sangat mudah, simple dan gak pakai ribet. Resep Kue Pisang sangat anyak sekali kandungan gizinya yang di dapat dari pisang itu sendiri. Cocok sekali kalau Kue Pisang di sajikan hangat-hangat setelah matang.

Untuk bahan dan alat yang kita gunakan nantinya, sangat mudah dan simple. Tapi jangan sampai ada yang ketinggalan ya bahannya dalam membuat Kue Pisang. Apa yang di butuhkan bahan dan alatnya? tidak banyak omong lagi, yuk kita simak apa-apa saja yang perlu di persiapkan untuk mencoba Resep Kue Pisang.

Resep Kue Pisang

Resep Kue Pisang
Bahan :
  • 150 gram tepung beras
  • 100 gram gula pasir
  • 700cc santan dari 1 butir kelapa
  • ½ sdt garam
  • 1 lembar daun pandan
  • 75 gram tepung hunkwee
  • 2 buah pisang dipotong-potong
  • Daun pisang untuk membungkus
Cara Mmbuat Kue Pisang :
  1. Campur tepung beras, gula pasir, santan, garam dan daun pandan. Masak dan aduk terus sampau adonan menjadi kental. Angkat dari api, biarkan sampai hangat.
  2. Masukkan tepung hunkwee sedikit demi sedikit sambil diaduk rata.
  3. Ambil daun pisang, taruh 2 sdm adonan, isi tengahnya dengan potongan pisang. Bungkus, dan kukus sampai 30 menit sampai matang.
Jangan Lupa Baca Resep Lainnya :

Resep Masakan Kue Pisang By Resep Masakan Published: 2013-10-18T07:31:00-07:00 Resep Masakan Kue Pisang 4.5 99998 reviews. Anda dapat mempublikasikan dan menulis ulang artikel Resep Masakan Kue Pisang di Resep Masakan, updated at: 7:31 AM. Dengan syarat agar anda tetap mencantumkan credit sumber dengan URL http://ressep-masakan.blogspot.com/2013/10/resep-masakan-kue-pisang.html.
Artikel yang ditulis oleh Tri Wahyu Budi Utomo
Comments
0 Comments

0 komentar:

Post a Comment